Pengumuman Pemenang Video Branding Competition #SipalingGoodCar
https://goodcar.id/artikel-mobil-bekas/pengumuman-pemenang-video-branding-competition-sipalinggoodcar
Pengumuman Pemenang Video Branding Competition
Review Mobil Bekas #SipalingGoodCar
Halo Teman Teman Indomobil Group, Salam Sehat!
Terima kasih kami ucapkan untuk seluruh peserta yang telah berpartisipasi dalam Video Competition #sipalinggoodcar
Kami sangat menghargai peran serta dan antusiasme para peserta dari teman teman cabang yang telah menunjukkan usaha yang bagus untuk menghasilkan karya terbaiknya.
Berdasarkan penilaian yang telah diselenggarakan.Tim Juri menetapkan pemenang #sipalinggoodcar adalah:
Juara 1:
Cabang : Nissan Cibubur
Hadiah : Rp. 3.000.000
Juara 2 :
Cabang : Nissan Solo
Hadiah : Rp. 1.500.000
Juara 3 :
Cabang : MT Haryono
Hadiah : Rp. 1.000.000
*Pajak hadiah ditanggung pemenang
Bagi yang belum berkesempatan menjadi pemenang, Tenang! GoodCar akan memberikan baju keren dari Goodcar. Jadi jangan menyerah, terus maju, tetap berkarya dan semangat!
Tunggu Kompetisi menarik lainnya yang akan diselanggarakan oleh Goodcar.
Suzuki Baleno, Hatchback Kalcer yan...
2024-12-13 15:08:35
Harga All-New KONA Electric N Line,...
2024-12-13 15:07:22
Tips Memilih Mobil Bekas yang Siap...
2024-12-12 09:49:51
Hyundai Gowa Gelar Community & Medi...
2024-12-12 09:25:55
Spesifikasi Mercedes-AMG G63 'Sir C...
2024-12-10 17:32:29
Kendaraan Terkait
Lihat
Semua